Senin, 31 Agustus 2015

ANGKATAN PLPG GURU MADRASAH

GROUPING ANGKATAN PLPG GURU MADRASAH
LPTK UINSA

Berikut ini kami sampaikan Perkiraan jadwal pelaksanaan PLPG  bagi guru madrasah Kab.Mojokerto pada LPTK UIN Sunan Ampel Surabaya dengan harapan peserta bisa mempersiapkan diri lebih awal adapun kepastian pelaksanaan bisa nunggu info lebih lanjut barangkali ada perubahan dari LPTK. untuk jadwal tiap mapel dan Kab/Ko se jawa timur bisa unduh  '' disini ''

Selasa, 25 Agustus 2015

REFRENSI PENULISAN KOLOM INPASSING EMIS (Revisi)

Diberitahukan Kepada Seluruh Lembaga RA, MI, MTs dan MA bain Negeri maupun Swasta, agar segera menyelesaikan pengisian Form Emis Excel, Di Karenakan Aplikasi Desktop Offline segera diluncurkan. dan diberitahukan bahwa dalam kolom personal emis terdapat kolom inpassing bagi guru non PNS
harap di isi sesuai data personal yang sudah memiliki inpassing, bagi yang pernah mancatat atau sudah tahu golongannya bisa langsung di masukkan emis, dan bagi yang belum mengetahui golongan inpassingnya dapat di unduh di sini (revisi)

dan diberitahukan kepada seluruh kepala Madrasah dan Operator Emis, bahwasannya untuk login emis online mendatang tidak menggunakan NSM akan tetapi menggunakan Email dan pasword yang telah di registrasikan di Emis_sdm.

Senin, 24 Agustus 2015

UNDANGAN BIMTEK K 13 MI/MA

UNDANGAN BIMTEK KURIKULUM 2013 
Untuk MIN/MI dan MAN/MAS

Berikut kami sampaikan undangan pelaksanaan Bimtek Kurikulum 2013 untuk tingkat MI dan MA.
untuk undangan dan Jadwal bisa unduh '' disini "

Sabtu, 22 Agustus 2015

KOORDINASI KEBERANGKATAN PESERTA PLPG GK MI

PEMBEKALAN CALON PESERTA PLPG  LPTK UINSA

Mengharap kehadiran calon peserta PLPG bidang study Guru Kelas MI nanti pada :

Hari         : Senin
Tanggal   : 24 Agustus 2015
Jam         :  08.00 WIB
Tempat    : Kan Kemenag Kab.Mojokerto
Acara      : Koordinasi pemberangkatan dan pembekalan.

Demikian atas kehadiran dan kerja samanya disampaikan terima kasih.

adapun nama dan persyaratan PLPG bisa unduh '' disini ''

Jumat, 21 Agustus 2015

PLPG GK MI LPTK UINSA

PERSIAPAN PLPG UNTUK LPTK UIN SUNAN AMPEL SURABAYA

Bagi calon peserta PLPG bidang study Guru Kelas MI dimohon mempersiapkan diri untuk mengikuti pelaksanaan PLPG yang akan dilaksanakan pada tanggal 26 Agustus 2015 bertempat di Hotel Tanjung ..alamat jln.Panglima Sudirman Surabaya...untuk informasi lengkap akan disampaikan lebih lanjut.. trmksh

Rabu, 19 Agustus 2015

VALIDASI SERTIFIKAT PENDIDIK

VALIDASI DATA GURU YANG SUDAH MENGIKUTI SERTIFIKASI Menindak lanjuti permitaan dari kantor wilayah perihal  validasi guru yang sudah memiliki sertifikat pendidik untuk  perencanaan anggaran maka dimohon untuk semua guru yang memiliki sertifikat pendidik segera mengirim hasil SCAN Sertifikat pendidik asli dalam bentuk PDF dengan ketentuan sebagai berikut:
1. File dikelompokan  sesuai jenjang RA,MI,MTs.MA
2. File dikirim  RA     : IGRA kecamatan                     
                         MI      : KKM kecamatan                       
                         MTS   : KKM kecamatan                       
                         MA     : kirim perlembaga
data dikirim keseksi Pendma  dalam bentuk CD
dan diterima paling lambat Hari Jum'at tanggal 21 agustus 2015 jam kerja,
 mengingat pentingnya data tersebut dimohon untuk segera menindak lanjuti dan meginformasikan ke lembaga lainya....atas kerja samanya disampaikan terima kasih.

info : 085649930589/082330024439

Senin, 17 Agustus 2015

PLPG

PEMANGGILAN PESERTA PLPG LPTK GORONTALO
Assalamu Alaikum berikut ini kami sampaikan surat pemanggilan peserta dan nama serta pembagian gelombang keberangkatan....bagi yang membutuhkan bisa unduh '' disini ''

Jumat, 14 Agustus 2015

Intruksi Mengerjakan Form Excel Emis dan Daftar Nama Operator EMIS

Diberitahukan Kepada Seluruh Lembaga RA, MI, MTs dan MA untuk segera menuntaskan pengerjaan form excel Emis dikarenakan akan segera di Rilisnya Aplikasi Back Up Emis Dekstop
Form Excel Dapat di Unduh disini
Format Pendataan EMIS Tingkat Raudhatul Athfal Semester Ganjil TP 2015/2016 
Format Pendataan EMIS Tingkat Madrasah Ibtidaiyah Semester Ganjil TP 2015/2016 
Format Pendataan EMIS Tingkat Madrasah Tsanawiyah Semester Ganjil TP 2015/2016 
Format Pendataan EMIS Tingkat Madrasah Aliyah Semester Ganjil TP 2015/2016 
Format Pendataan EMIS Pengawas Madrasah Semester Ganjil TP 2015/2016

Dan Berikut di sampaikan Nama-Nama Operator yang berhasil daftar dan sudah aktif
bisa unduh disini  update 19/08/15

Bagi Lembaga yang tidak tercantum agar segera menghubungi Pendma Kab. Mojokerto 

Selasa, 11 Agustus 2015

JUKNIS BOP

JUKNIS BOP

Assalamu Alaikum....
Berikut ini kami sampaikan Juknis BOP bagi yang membutuhkan bisa unduh ''disini ''

Senin, 10 Agustus 2015

Aktivasi Akun Padamu Negeri (Khusus Lembaga Baru)

Disampaikan Kepada Lembaga-lembaga baru yang telah mendaftarkan Akun Padamu Negeri Agar mengambil Kode Aktifasi Di Pendma bisa Menghubungi Sdri Atik
Berikut Lembaga Yang Telah terbit Akun Padamu Negerinya

Rabu, 05 Agustus 2015

PROGRES PENDAFTARAN OPERATOR EMIS DAN INTRUKSI MENGERJAKAN FORM EXCEL EMIS

1. Mohon perhatian, dikarenakan banyak pendaftar yang di tolak karena kesalahan pengisian NSM maka untuk pendaftaran di perpanjang s/d 14 Agustus 2015. nama-nama lembaga yang gagal pendaftaran dapat unduh disini update 06/08/2015 bagi yang gagal silahkan daftar kembali

 2. Dan bagi yang sudah aktif harap login melalaui alamat ini emispendis.kemenag.go.id/emis_sdm dengan menggunakan email dan pasword pada waktu pendaftaran dan segera unggah foto operator pada menu unggah foto. ketentuan foto : Passfoto ukuran 4 x 6 dengan ukuran file max 200 kb

3. bagi yang gagal login karena peringatan. login has expired harap menghubungi pendma kab. mojokerto untuk reset pasword atau bisa sms / wa ke no : 081615370133 (hanya melayani emis wil kab. mojokerto) dengan format : Nama Lembaga_Nama Operator_Email Operator_Reset Pasword

4. Bagi seluruh lembaga RA, MI, MTs dan Ma segera mengisi form excel emis yang dapat di unduh disini pengumuman pengumpulan form excel bisa datang sewaktu-waktu mengikuti instrusksi pusat

5. Di Ingatkan Kembali Bahwa Jadwal Pengerjaan Emis Sudah di Mulai dari 6 Juli 2015 sesuai edaran kanwil

atas kerjasamanya kami ucapkan terima kasih

NB : Mohon diperhatikan Surat Dirjen Pendis No 3. Bagi Satuan Pendidikan (RA,MI,MTs dan MA) dan Pengawas Madrasah yang tidak melakukan pemutakhiran data EMIS, tidak akan diakui keberadaannya oleh Kementerian Agama R.I. dan secara otomatis tidak berhak untuk mendapatkan layanan dalam bentuk apapun dari Direktorat Jenderal Pendidikan Islam (termasuk Peserta Didik, Pendidik dan Tenaga Kependidikan yang ada didalamnya)

Selasa, 04 Agustus 2015

Tahapan Bagi Lembaga Yang Dana BOS Sudah Cair

Di Beritahukan bagi lembaga yang sudah cair di tahap I
1. Bagi madrasah yang masih salah SPTJB agar memperbaiki SPTJB dengan ciri
    Bagi yang warna merah berarti ada transaksi yang harus di di rinci di SPTJBnya
    Bagi yang warna kuning berarti masih ada kesalahan dalam perhitungan pajaknya
    Bagi yang warna biru berarti ada pajak yang ragu2

    SPTJB unduh disini
     MA 

     MTS 

     MI

DAFTAR MADRASAH CAIR TAHAP I 

CEKLIST

2.  Berkas di ambil mulai hari rabu tanggal 5 s/d hari jum'at tanggal 7 Agustus 2015 oleh kepala
     madrasah dan bendahara dengan membawa stempel untuk TTD tanda terima dana BOS

3. Berkas di kumpulkan kembali tanggal sampai tanggal 18 Agustus 2015